Senin, 20 Januari 2014

Membuat Tampilan Blog Seperti Facebook

Salam bloger mania, pada postingan kali ini saya akan berbagi tips bagaimana cara merubah tampilan blog supaya mirip dengan tampilan facebook, tentunya supaya blog kita terlihat lebih lucu dan menarik.
Baiklah tidak perlu panjang lebar berikut tahap-tahap yang harus anda persiapkan
1. Masuk/login di blog anda
2. Pada jendela dasbor pilih blog yang anda mau ubah template-nya. Jika anda punya banyak blog.
3. Masuk ke Template.
4. Pilih cadangkan dan pulihkan seperti gambar dibawah ini
5. Pilih Browse seperti gambar dibawah ini
6. Silahkan download templatnya disini
7. Setelah anda download langsung Pilih file hasil download-an anda
8. Setelah itu Simpan Template.
Jadi dech tampilan seperti gambar dibawah ini..
Semoga bermanfaat, Amien... Jangan Lupa Kasih Komentar ya...

Tampilan Blog Seperti Facebook
Cara Merubah Tampilan Blog Seperti Facebook
Bagaimana Cara Merubah Tampilan Blogspot Seperti Tampilan Facebook
Bagaimana Cara Merubah Template Blog Seperti Facebook




11 komentar:

  1. mantap gan....mapir ke blogku juga ya..
    http://theodorus-tkjcomunity.blogspot.com

    BalasHapus
    Balasan
    1. Aku Juga Pasang Tempelate Facebook Gan,, Ini hasilnya
      Tempelate fb asli

      Hapus
    2. omrava bagi dong tempelate nya

      Hapus
    3. Silahkan didownload pada link download diatas gan... semoga bermanfaat

      Hapus
  2. gan mau tanya dong ??
    kan templatenya udah di download
    tapi kok gak bisa di unggah yahh gan ???
    makasih
    mampir juga ya gan
    http://blognyaarisvarmoelen.blogspot.com

    BalasHapus
    Balasan
    1. Coba di unggah lagi gan... dan langsung disimpan gan.... terimakasih sudah mengunjungi....

      Hapus
  3. thanks gan sangat membantu bagi ane yang masih nubie

    BalasHapus
  4. MENARIK SEKALI ARTIKELNYA BISA MENAMBAH WAWASAN

    BalasHapus